Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Banjarnegara tahun 2017 telah memasuki umur ke-26 sejak didirikan. Senin ini (16/10) OSIM (Organisasi Siswa Intra Madrasah) bersama unsur madrasah melaksakan perayaan milad sebagai rasa syukur, syiar Islam dan ajang promosi madrasah kepada masyarakat luas.
Bupati Banjarnegara, Budhi Sarwono yang baru pertama hadir di MAN 1 sejak mulai menjabat tahun ini, ...
BANJARNEGARA – Pengurus organisasi/ekstrakurikuler (Eskul) di MAN 1 Banjarnegara periode 2016-2017 dilantik. Pelantikan pengurus yang baru dilaksanakan di lapangan upacara madrasah, Senin (7/11).
Pergantian pengurus dilaksanakan karena pengurus sebelumnya sudah habis masa baktinya serta agar bisa lebih fokus belajar. Sebab pengurus periode lalu kini sudah kelas XII.
Kepala MAN 1 ...
BANJARNEGARA – Sederet prestasi menjadikan MAN 1 Banjarnegara kian cemerlang. Pada bulan November saja, sekolah yang beralamatkan di Jalan Raya Pucang KM 03 Banjarnegara ini berhasil meraih 16 penghargaan, baik tingkat Jateng-DIY, Barlingmascakeb maupun tingkat kabupaten.Kepala MAN 1 Banjarnegara, Drs H Imam Sayoga mengatakan upaya untuk meningkatkan kualitas anak didiknya selalu ...